AllVerta.Com – Kabar yang bikin mata kita makin memukau ingin tuk memilikinya. Kabarnya Honda telah merilis sketsa SUV listrik Prolog yang rencananya akan mulai dijual pada tahun 2024.
Honda mempersembakan desain yang halus sebagai representasi “nilai-nilai yang bersih, sederhana dan abadi.”
Dari segi tampilan, Prologue memiliki jarak sumbu roda yang panjang, overhang yang lebih pendek, dan ban yang kuat.
Baca Juga :
Honda menyatakan, SUV listrik ukuran sedang ini dirancang di Los Angeles dan bekerja sama dengan tim di Jepang.
Prologue akan diproduksi berdasarkan platform kendaraan listrik Ultium dari General Motors (GM), menyediakan sel kantong format besar, sistem manajemen baterai nirkabel, rangkaian motor penggerak yang dirancang GM, dan teknologi pompa panas.
Baca Juga :
Mobil Termurah di Indonesia Tanpa AC dan Radio, Cicilannya Cuma Rp 1 Jutaan Perbulan
GM menyatakan, akan merakit Prologue dan SUV listrik Acura yang akan datang.
Sementara itu, Honda menyebut Prologue sebagai “Honda EV volume pertama,” dan mencatat EV yang direkayasa Honda akan mulai tiba di Amerika Utara pada tahun 2026.
Baca Juga :
Di negara bagian Pantai Barat Amerika, Honda telah menjual model Fit EV dan Clarity Electric, serta Clarity Plug In Hybrid dan Accord Plug In Hybrid.
Secara terpisah, Honda berencana memulai produksi dan penjualan seri baru EV dengan harga terjangkau yang dikembangkan bersama GM pada 2027.
Jika kalian ingin belanja barang elektronik di shopee, cek disini https://shope.ee/6pM9DXITpJ untuk dapatkan banyak diskon.
IKUTI BERITA VIRAL LAINNYA DI GOOGLE NEWS