6 Tempat Wisata Malang Terfavorit, Keren, Seru dan Instagramable

6 Tempat Wisata Malang Terfavorit, Keren, Seru dan Instagramable
6 Tempat Wisata Malang Terfavorit, Keren, Seru dan Instagramable

Wisata ini menyediakan wahana menarik seperti wisata edukasi,taman sejarah,galeri etnik,taman fisika dan banyak lagi, bukan hanya itu saja ya guys wisata ini memiliki wahana bermain yang ekstrim dan cocok untuk kalian yang tidak takut ketinggian.
Untuk lokasinya Jatim Park 1 ini berada di Jalan Kartika 2 Batu, Kota Malang.

Baca Juga : Harga Tiket Candi Borobudur Naik, Wisatawan Lokal HArus Bayar Rp 750.000, Ini Penjelasan

Bacaan Lainnya

4. Taman Kelinci Pujon

Taman Kelinci Pujon
Taman Kelinci Pujon

Wisata ini menyediakan berbagai jenis kelinci untuk kalian berfoto, selain itu wisata ini terdapat Rumah Hobbit dan taman strawberry.

Untuk harga tiket masuk kalian cukup mengeluarkan 10 ribu, dengan uang 10 ribu kalian sudah bisa menikmati keindahan wisata ini, wisata ini berada di Desa Pandesari, Kecamatan Pujon, Kabupaten Malang.

5. Malang Night Paradise

Malang Night Paradise
Malang Night Paradise

Wisata Malang Night Paradise tempat kelima yang wajib kalian kunjungi, akan tetapi Wisata ini bisa di kunjungi saat malam hari bersama keluarga, wisata ini terdapat banyak sekali lampu taman yang menghiasi setiap langkahmu, wisata ini menyediakan banyak spot foto yang instagramable, jadi kalian dapat mengabadikan setiap momen bersama keluarga,teman atau pasangn mu di tempat ini.

6. Hawai Waterpark

Hawai Waterpark
Hawai Waterpark

Wisata terakhir adalah Hawai Waterpark, wisata ini bernuansa air, pengunjung dapat menikmati wahana yang sudah di sediakan yang bernuansa air, dengan harga cukup murah, pengunjung dapat menikmati wahana yang seru dan menantang, wahana yang bisa kalian dapat kan seperti kolam tsunami, water house, Waimea stream river.

Baca Juga : Dapatkan BLT Gaji Rp 1 Juta, Mau? Pastikan Penuhi 6 Syarat Ini

Wisata ini berada di lokasi Jalan Graha Kencana Utara V, Karanglo, Banararum, Kecamatan singosari, Malang.

Jadi itu beberapa wisata yang ada di Kota Malang, masih banyak lagi ya wisata lainnya guys. Semoga penjelasan Wisata Malang Terbaru 2022 ini bermanfaat.

IKUTI BERITA VIRAL LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *