5 Kawah Teraneh dan Misterius di Dunia, Sampai-Sampai Ada Yang Bisa Menyebabkan Kiamat

5 Kawah Teraneh dan Misterius di Dunia, Sampai-Sampai Ada Yang Bisa Menyebabkan Kiamat

4. Kawah Aden


Awalnya, Kawah Aden ini terungkap ketika pesawat inggris berhasil memotret kota dari udara. Mereka telah menemukan sebuah kota Aden yang berada di atas Kawah besar, kemudian menyebutkan Krytar/Crater. Kemudian kerajaan Inggris mengirim delegasi untuk melakukan penelitian terhadap kota Aden.

Bacaan Lainnya

Namun, dalam hadis riwayat Tirmidzi dikatakan bahwa pegunungan aden bisa meledak sewaktu-waktu. Hal tersebut sesuai dengan hadist Rasulullah yang bersabda, “Api itu akan keluar dari dasar lereng Aden, mengerah manusia. Api itu akan diam ketika manusia tertidur, api itu berjalan ketika manusia berjalan.”

Bahkan, kawah yang berada di wilayah ibu kota Yaman ini sudah menjadi zona perdagangan yang bebas. DR. Umar Sulaiman As-Asygar dalam bukunya beliau menulis bahwa sebelum hari kiamat tiba, api akan keluar dari kawah Aden yang menggiring manusia ke tempat mereka dihimpun.

5. Gosses Bluff (Tnorala)


Gosses Bluff, atau dikenal juga dengan sebutan Tnorala memiliki kepentingan budaya dan ilmiah yang besar dan merupakan kawah tumbukan yang paling banyak di pelajari di Australlia, menurut NASA Earth Obervatory. Terjepit diantara Macdonnell Rangge dan James Range di jantung Australia, mereka yang ingin mengakses kawah tersebut harus menghormati pentingnya budaya situs tersebut bagi Orang-orang Aborigin Arrernte Barat.

Mereka juga harus mematuhi rambu yang menyatakan dimana akses tidak diperbolekan, menurut perintah Australia. Para ilmuan percaya bahwa meteor yang bergerak dengan kecepatan hingga 25 mill per detik (40 km per detik) menabrak bumi 142 juta tahun lalu, telah menciptakan kawah raksasa dengan lebar hampir 14 mill(22km) menurut NASA Earth Observatory.

 

Baca juga : Misteri di Balik Wisata Sumber Jiput Kediri, Ada Sosok Gaib Penunggu Ular Raksasa

IKUTI BERITA VIRAL LAINNYA DI GOOGLE NEWS

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *